Evaluasi Pengaruh Faktor Ekonomi Makro Terhadap Harga Saham Sektor Properti Yang Terdaftar Di BEI Periode 2017-2020
DOI:
https://doi.org/10.37385/msej.v4i2.1475Keywords:
Kurs, BI Rate, Produk Domestik Bruto (PDB), Inflasi, Ekonomi Makro, Harga Saham PropertiAbstract
Penelititan ini bertujuan untuk melihat pengaruh Faktor Ekomomi Makro yaitu : Kurs, BI Rate, PDB, inflasi Terhadap Indeks Harga Saham Sektor Properti. Sampel dari penelitian ini sebanyak 64 sampel. Metode analisis penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan beberapa jenis evaluasi dengan menggunakan bantuan software SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Inflasi berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap harga saham properti secara parsial. sedangkan Variabel BI Rate, Produk Domestik Bruto berpengaruh secara positif dan tidak signifikan. Kurs berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham properti secara parsial.
Kata kunci : Kurs, BI Rate, Produk Domestik Bruto (PDB), Inflasi, Ekonomi Makro, Harga Saham Properti
References
Anastasia, M. (2019). Pengaruh Inflasi, Gross Domestic Product dan Suku Bunga Terhadap Harga Saham Perusahaan Properti Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 5(3), 435–442. https://doi.org/10.35972/jieb.v5i3.293
Annissa CRB, D., Miftaqul K, E., Putra S, R., Putri, R., & Mukhlis, I. (2021). Analisis pengaruh variabel ekonomi makro terhadap indeks harga saham gabungan periode 2015-2019. Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Pendidikan, 1(3), 200–208. https://doi.org/10.17977/um066v1i32021p200-208
Aribowo, H., Wirapraja, A., & Wijoyo, I. (2019). Mudah Memahami dan Menginplentasikan Ekonomi Makro. Andi, Mudah Memahami dan Menginplentasikan Ekonomi Makro.
Aliyah, S. (2016). Pengaruh Inflasi Dan BI Rate Terhadap Indeks Harga Saham Jakarta Islamic Index (JII) Tahun 2012 – 2014.Skripsi tidak diterbitkan. Salatiga: Institut Agama Islam Negeri.
Boediono. (2014). Ekonomi Makro. Yogyakarta : BPFE.
Efriyenty, D. (2020). Pengaruh Inflasi Dan Kurs Terhadap Harga Saham Di Industri Dasar Dan Kimia. Going Concern?: Jurnal Riset Akuntansi, 15(4), 570. https://doi.org/10.32400/gc.15.4.31601.2020
Fatmawati, E., Astuti, A. R., Bunga, S., & Gabungan, H. S. (2021). Pengaruh pertumbuhan produk domestik bruto dan tingkat suku bunga terhadap indeks harga saham gabungan. 1(2), 175–185.
Firdaus, Muhammad. 2005. “Konsep & Implentasi Bank Syariah.” : 18.
Gusti, I. dan Desak. 2013. Faktor Fundamental Ekonomi Makro Terhadap Harga Saham LQ45. Jurnal Keuangan dan Perbankan. 17(2): 211-219.
Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang : Badan Penerbit Undip
Haholongan, Rutinaias, dan Apry Linda Diana. (2021). Dampak Makro Ekonomi Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan Di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 8(2)
Issn, P, dan Rizky Amalia. (2021). Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 8(1). E - ISSN.” 8(1).
Jogiyanto. (2016). Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Edisi Kesepuluh. Yogyakarta : BPEF.
Kinasih, F. A., Maslichah, & Sudaryanti, D. (2021). E-JRA 10(07) Februari 2021 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Malang. E-Jra, 10(07), 13–24.
Kombih, Muhammad, dan Novrys Suhardianto. (2017). Pengaruh aktivitas pemasaran, kinerja keuangan, dan aset tidak berwujud terhadap nilai perusahaan. (32).
Kewal, SS. (2012). Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Kurs dan Pertumbuhan PDB terhadap IHSG. Jurnal Economia, 1, 1-12.
Morris, R. D. 1987. Signalling, Agency Theory and Accounting Policy Choice. Accounting and Bussines Research 18(69) : 47-56.
Mankiw, N Gregory. (2016). Makroekonomi Edisi ke Enam. Jakarta : Erlangga.
Ningsih, M. M., & Waspada, I. (2018). Pengaruh Bi Rate Dan Inflasi Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (Studi Pada Indeks Properti, Real Estate, Dan Building Construction, di BEI Periode 2013 - 2017). Jurna MANAJERIAL, 17(2), 247. https://doi.org/10.17509/manajerial.v17i2.11664
Natsir, M. (2014). Ekonomi Moneter dan Perbankan Sentral. Mitra Wacana Media. Jakarta
Patataoukas N. (2014). The Association Between Stock Returns And News About GDP Growth?: A Bond Market Perspective. Jurnal Bussiness.
Priyatno, D. (2011). Mandiri Belajar SPSS. Yogyakarta : MediaKom.
Restiawan, S. A., & Asytuti, R. (2020). Evaluasi Faktor Ekonomi Makro Dalam Mempengaruhi Harga Saham. AKURASI: Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 2(1), 21–28. https://doi.org/10.36407/akurasi.v2i1.155
Rohmanda, D et al. (2014). Pengaruh Kurs Rupiah, Inflasi dan BI Rate Terhadap Harga Saham (Studi Pada Indeks Sektoral Bursa Efek Indonesia Periode 2005-2013). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 13(1).
Sanyota Antasari, W., & Akbar, M. (2019). No Title. Analisis Pengaruh Fluktuasi Nilai Tukar (Kurs), Inflasi Dan Bi Rate Terhadap Harga Saham Pada Sektor Consumer Good Industry Go Public, 20(Anal. Pengaruh Fluktuasi Nilai Tukar (Kurs), Inflasi Dan Bi Rate Terhadap Harga Saham Pada Sekt. Consum. GOOD Ind. GO PUBLIC).
Sari, W. I. (2019). Analisis Pengaruh Inflasi, Suku Bunga SBI, Nilai Tukar Terhadap Return LQ 45 dan Dampaknya Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan dan Investasi), 3(1), 65. https://doi.org/10.32493/skt.v3i1.3263
Samuelson, Paul A and Nordhaus, William D, (2004). Macro Economics 14th and 17th edition”, Published by Mc Grau Hill Companies New York, Copy right
Santoso, S. (2012). Analisis SPSS Pada Statistik Parametik.
Sukirno, Sadono, (2000). Makro Ekonomi Modern.
Tandelilin. (2010). E-Portofolio dan Investasi. Yogyakarta : Kanisius.
Winarto, E. (2020). Pengaruh faktor mikro dan makro ekonomi terhadap harga saham perusahaan makanan dan minuman, 14.
Widoatmodjo, Sawidji. (2009). Pasar Modal Indonesia : Pengantar & Studi Kasus. Bogor : Ghalia Indonesia.
Zulkarnain, R. W. (2016). Faktor Fundamental Ekonomi Makro terhadap Indeks Harga Saham Properti. Jurnal Aplikasi Manajemen, 14(3), 463–470.